All Eyes On Rafah
Pasca serangan Israel ke Rafah, Palestina, viral di media sosial seruan All Eyes on Rafah. Seruan ini menjamur di seluruh dunia, sebagai bentuk dukungan terhadap Palestina. Kita tahu, Israel telah membabi buta membombardir jalur Gaza. Warga...