Sentimen
Sentimen anti-muslim di Jepang meningkat? Serius? Apa sebabnya? Jadi, warga Jepang bernama Naoki Yamamoto diwawancara media Turki, Anadolu. Assistant Professor Marmara University, Turki, itu bilang sentimen anti-muslim dan anti-orang Palestina meningkat signifikan di Jepang. Itu terlihat...