Khomeini
Jakarta, PIS - Kondisi di Iran terus bergejolak, bestie. Kabar terbaru, rumah lama mendiang Ayatollah Ruhollah Khomeini dibakar para demonstran. Video aksi itu diposting kelompok aktivis bernama “1500 tasvir” via Twitter. Jadi, para demonstran turun ke jalan...