Maluku Utara
Sherly Tjoanda, seorang Kristen dan Tionghoa, akhirnya resmi dilantik jadi Gubernur Maluku Utara! Perjuangan Sherly untuk sampai ke titik ini dalam Pilkada Maluku Utara nggak gampang ya. Dia jadi bulan-bulanan serangan politik identitas. Sejak namanya disebut...
KPU Istimewakan Gubernur Terpilih Maluku Utara yang Tionghoa dan Kristen?
Kemenangan Sherly Tjoanda-Sarbin Sehe sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara terus diganjal. Pasangan yang mencerminkan keragaman Indonesia itu dituduh menang karena cara-cara kotor....
Gubernur Terpilih Malut, Kembali Alami Penolakan Berbau Sara
Penolakan bernuansa sara terhadap pasangan gubernur terpilih Maluku Utara, Sherly Tjoanda-Sarbin Sehe, kembali terjadi. Kali ini dilakukan oleh Aliansi Masyarakat Adat Maluku Kie Raha....
ALIANSI MASYARAKAT MUSLIM MENOLAK GUBERNUR PEREMPUAN-KRISTEN-TIONGHOA
Terpilihnya seorang perempuan beragama Kristen keturunan Tionghoa sebagai Gubernur Maluku Utara terus ditolak sebagian masyarakat. Sherly Tjoanda, nama tokoh itu, sebenarnya menang meyakinkan dalam...
Aksi Demo Tolak Kemenangan Gubernur Tionghoa Pertama di Maluku Utara
Bukannya bangga Pilkada Maluku Utara 2024 bikin sejarah, sekelompok orang justru menggelar aksi demo di depan Kantor KPU Maluku Utara. Demo itu ditujukkan untuk...
Sherly Tjoanda, Gubernur Perempuan Tionghoa Pertama Pilihan Rakyat
Indonesia bikin sejarah baru nih di pilkada serentak 2024! Di Maluku Utara, Sherly Tjoanda jadi perempuan Tionghoa pertama yang terpilih langsung sebagai gubernur. Sherly...
Eks Gubernur Malut Habiskan 3 Miliar demi ‘Ngamar’ Bareng Cewek
Kacau nih mantan Gubernur Maluku Utara (Malut), Abdul Gani Kasuba. Udahlah korup, doi juga nggak bisa kendaliin syahwat seksualnya. Jadi, Abdul Gani didakwa atas...